KD 12.92
Nama ; Dewi susanti
Kelas ; x-1
No.absen ; 07
TEMA : PRO KONTRA RUU RAHASIA NEGARA
Indikator ;
1 . menulis pokok-pokok berita
2 . menulis rangkuman
3 . pendapat
1 . POKOK-POKOK BERITA
Membahas tentang RAHASIA UNDANG-UNDANG NEGARA,
Aliansi masyarakat menolak razim kerahasiaan, karena masyarakat takut kalau pejabat atau pemerintah membocorkan rahasia negara kepada negara lain.
Dan pasal-pasal RUU selalu mengalami perubahan ketika anggota DPR sedang melakukan diskusi,sedangkan suatu bangsa juga membutuhkan UU dan pasal yang melindungi negara kita, agar rahasia negara kita tetap aman dan tidak diketahui oleh negara lain.
2 . RANGKUMAN
Yang menjadi korban pertama dalam masalah ini adalah para wartawan karena munurut para pejabat wartawan itu hanya mengumbar sensasi yang dalam isi berita itu hanya rekayasa yang di buat-buat untuk selalu menyalahkan para pejabat tinggi Negara,tetapi hal ini menyimpang pada pendapat rakyat yang menurut rakyat bahwa para wartawan itu berjasa karena mereka telah menyampaikan apa yang telah di lakukan oleh para pejabat pemerintah.
RUU hanya sedikit , tapi lebih banyak banyak yang bebas untuk rakyat dan pers.
Terdapat 3 jenis Rahasia undang-undang Negara :
1 . informasi
2 . benda
3. aktifitas
RUU rahasia Negara berfungsi untuk melindungi masyarakat . Dan apabila ada kesalahan yang tidak sesuai dengan UU rahasia Negara maka kita bias mengontrol , masyarakat bisa mengontrol agar UU rahasia Negara berjalan dengan baik sesuai dengan fungsinya.RAHASIA Negara tidak apa-apa ada tapi harus di lindungi agar tidak merugikan ketentraman publik.
3.PENDAPAT
Saya sejutu dengan dengan para wartawan karena tanpa adanya mereka kita para masyarakat kecil bisa tahu gerak-gerik mereka apakah mereka jujur dengan pekerjaanya .terus para pejabat itu juga sering mengganti RUU tapi hasilnya sama aja mereka yang selalu melanggar peraturan yang di buatnya sendiri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar